https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/logoHeader.png
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/human-logo.png
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/f1159acb-a68f-4bd4-a859-fbb85cbffa42.jpeg
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/f1159acb-a68f-4bd4-a859-fbb85cbffa42.jpeg
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/f1159acb-a68f-4bd4-a859-fbb85cbffa42.jpeg

Koper Mahal Seharusnya Begini…

19 February 2016

dilihat 18x




Produsen koper Rimowa asal Jerman punya pandangan, koper mahal seharusnya tidak hanya terlihat keren tapi juga memiliki kemampuan lebih. Karena perusaha ini mengembangkan electronic luggage tag yang menampilkan informasi bagasi dengan forma, ukuran dan tampilan yang sama seperti tag kertas yang biasa dipakai saat check in di bandara. Bedanya, sekarang dalam bentuk digital dan telaknya dekat pegangan tangan.

Para pelancong sekarang lebih mudah dalam mendapatkan tiket penerbangan baik lewat tiket yang dicetak maupun digital. Dengan memang tiket-tike model itu, proses check in dan boarding jadi lebih mudah dan cepat. namun proses ini kadang-kadang terkendala karena harus antri menitipkan bagasi. Inilah yang di jawab dengan teknologi yang ditawarkan Rimowa electronic tag. Koper ini bisa mengirimakan info boarding digital lewat Bluetooth di ponsel pemiliknya untuk check bagasi bahkan sebelum meninggalkan rumah. Tidak lama kemudian data detail mengenai koper anda dan penerbangannya langsung tertera di layar elektronik koper. Bagitu tiba di airport, tidak perlu lagi menyerahkan ke automated check-in station milik maskapai, tidak perlu lagi antri.

Rimowa bekerjasam dengan Lufthansa untuk uji coba sistem ini pada penumpang tertentu sepanjang tahun 2015. Peluncuran ini dijadwalkan 14 Maret. Belum diketahui apakah ada maskapai lain yang mengadopsi teknologi ini. Namun kerjasama dengan Lutfthansa diniatkan untuk menciptakan standar industry baru. Display di aktifkan dengan tombol di dalam koper, sehingga sulit untuk memanipulasi layar itu. Selain memudahkan penumpang, teknologi ini juga membantu maskapai menghemat waktu dan sumberdaya untuk melakukan checking bagasi. Saat ini electronic bag ini tersedia disemua line up Rimowa, termasuk Topas dan Limbo.

0 Komentar


Tambah Komentar